
Kegiatan di kampus bagi mahasiswa itu penting, penting banget malah. Disana akan melatih soft skill diluar perkuliahan. Tapi, kalau memang kampus tidak bisa menjadi peraduan, jangan khawatir. Komunitas banyak dan bisa menjadi pilihan kalian. Tapi tetap yang berdampak positif bagi diri sendiri dan sekitar.