
Hallo, in adalah segmen baru di Podcast Pulang Kerja, di mana gue akan mengobrol dengan rekan kerja gue dan membahas seputar keresahan yang mereka alami, masa kecil, dan harapan mereka untuk masa mendatang.
Di episode pertama in gue ngobrol dengan Jonathan Gozali - Digital Marketing Manager di Mamikos mengenai masa kecil, hobi, hingga cita-citanya yang ingin menjadi pendeta setelah lulus SMA.