
Makin dewasa, makin susah cari teman sejati? Kadang, pertemanan di kampus terasa lebih seru dibanding setelah lulus. Tapi kenapa bisa begitu?
Di episode ini, aku ngobrol bareng Raihan Lesmana, teman sekaligus senior di organisasi kampus MAPHAC (Maranatha Photography Club). Kami membahas kenapa pertemanan kuliah terasa lebih seru, bagaimana mencari teman sejati, dan apakah kita perlu pilih-pilih teman di usia dewasa.
ποΈ Talks with Bryan Jonathan S6E4
π Mari kita terhubung! https://linktr.ee/bryanjonathan
π² Raihan Lesmana https://instagram.com/raihanlesmana_
π¬ Ada pertanyaan atau pendapat? Mari berkomentar dan berdiskusi bersama!
Terima kasih sudah menonton π
- Bryan Jonathan π