
Di episode penutup tahun ini, aku refleksi soal plot twist sepanjang 2025. Ada target personal yang gagal, ada karier yang justru melesat, dan ada banyak pelajaran tentang hidup yang gak selalu berjalan sesuai rencana.
Aku ngobrol soal kenapa mulai menjauh dari tekanan hidup virtual dan lebih fokus ke dunia nyata. Tentang micro-goals daripada resolusi tahunan, tentang menjaga reputasi di dunia kerja, menghadapi orang-orang yang bikin capek, dan kenapa filosofi โthis too shall passโ penting buat tetap waras saat hidup naik turun.
Episode ini bukan tentang motivasi kosong, tapi tentang fokus ke hal yang bisa kita kontrol, menerima hal yang gak bisa kita ubah, dan memastikan arah hidup kita pelan-pelan tetap naik, kayak grafik saham jangka panjang.
๐๏ธ Chill with Bryan Jonathan S7E11
๐ Mari kita terhubung! https://linktr.ee/bryanjonathan
Terima kasih sudah mendengarkan ๐
โ Bryan Jonathan ๐