
Ini bisa dibilang sequel dari episode podcast Ombe Kofie sebelumnya. Kalau yang lalu bahas cerita awal dan suksesnya bareng Om, sekarang kita lihat proses jatuh-bangun di balik dapur Ombe bareng Tante Wiwid dan employee terlama ke-2 mereka, Heru—dari cara mereka bangun bisnis yang sustainable, jagain dan siapin tim buat oper tongkat estafet, sampe menjaga kualitas selama 1 dekade. #podcastclips #bisnis #bisnisanakmuda