Kadiv Humas Polri Irjen Argo Yuwono mengatakan pihaknya bakal berkoordinasi dengan pihak Kejaksaan terkait upaya penangkapan terhadap buronan kasus korupsi pengalihan hak tagih (cassie) Bank Bali Djoko Tjandra. Sumber: cnnindonesia.com
Pernyataan Direktur Utama PT PLN Persero Zulkifli Zaini terkait dengan naiknya tarif listrik masyarakat di tengah pandemi mendapat sorotan tajam. Wakil Ketua Komisi VII DPR RI Eddy Soeparno geram atas ungkapan PLN dalam rapat dengar pendapat (RDP) yang disiarkan di situs web DPR RI. Sumber: tiribunnewswiki.com
Pihak Komite Sipil menyatakan bahwa pelanggaran ini adalah laporan berkala yang biasanya masuk ke dalam tahap penyusunan daftar-daftar masalah yang akan dibahas pada suatu sesi. Pihak Amnesty International mengajukan 5 pelanggaran utama dalam laporan bertajuk “Civil and Political Rights: Violations in Papua and West Papua”. Sumber: www.voaindonesia.com/
Masalah duplikasi manfaat juga menjadi sorotan. Manfaat kepemilikan rumah dalam program Tapera dinilai mirip dengan program Manfaat Layanan Tambahan (MLT) BPJS Ketenagakerjaan yang memberikan fasilitas pembiayaan perumahan bagi pesertanya yang belum memiliki rumah. Sumber: kompas.com
Pemerintah menerapkan kebijakan baru lewat new normal sebagai imbas pandemi Corona. Hal ini berpengaruh pada banyak sektor termasuk dunia film. Menurut detik.com, Selain penerapan protokol keselamatan yang tengah diusulkan di sisi produksi film, sisi eksibisi dalam bentuk bioskop juga punya persiapan khusus. Sumber: detik.com
Lahirnya Pancasila adalah judul pidato yang disampaikan oleh Soekarno pada tanggal 1 Juni 1945, dalam sidang Dokuritsu Junbi Cosakai yang dalam bahasa Indonesianya memiliki arti Badan Penyelidik Usaha Persiapan Kemerdekaan.
Pemerintah meminta masyarakat “berdamai” dengan Covid-19 dengan menggaungkan apa yang disebut sebagai new normal atau pola hidup baru. New normal adalah pola hidup baru yang ditandai dengan penyesuaian perilaku di tengah pandemi Covid-19 dengan cara menjalankan protokol kesehatan dalam aktivitas keseharian. Sumber: kompas.com
Jonathan Jarry, seorang ilmuwan biologi di Universitas McGill menuturkan bahwa ada banyak kemungkinan penjelasan yang sedang dilemparkan, tentang bagaimana 5G dapat dihubungkan dengan virus COVID-19. Sumber: globalnews.ca
Albarn, tentu saja, selalu bermain dengan Gorillaz dalam artian bahwa ia adalah orang di balik musik animasi Gorillaz. Yang membuatnya menarik, Kimmel disandingkan bersama penyanyi Gorillaz 2-D sehingga mereka terlihat berbagi vokal pada lagu "Aries."
Penangkapan seorang pelajar berumur 14 tahun yang duduk di kelas 2 SMP warga Parongpong, Kabupaten Bandung Barat, berinisial ND karena menjual ganja kering via media sosial memunculkan sejumlah fakta baru. Sumber: detik.com
Aturan penagihan pajak perusahaan sejenis Netflix, Google dan Zoom ini adalah Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-Undang (Perpu) No.1 tahun 2020 tentang kebijakan keuangan dalam rangka menghadapi ancaman virus corona covid-19. Sumber: cnbcindonesia.com
Menteri BUMN Erick Thohir menjelaskan, Sarinah merupakan proyek Presiden Pertama Indonesia Sukarno. Ia bilang, Gedung Sarinah akan dirombak menjadi Indonesia friendly. Artinya, Gedung Sarinah akan menjadi tempat yang berpihak pada merek dan hasil usaha kecil dan menengah (UKM). Sumber: detik.com
Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nadim Makarim menilai film yang berkualitas dapat digunakan untuk mendukung kebijakan Merdeka Belajar. Sumber: tribunnews.com
Legenda tinju kelas berat, Mike Tyson, membantah kabar dari media Inggris yang menyebut dirinya bakal kembali ke atas ring untuk uang jutaan dolar AS. Mike Tyson dikabarkan bakal kembali dari masa pensiunnya untuk melakoni laga amal di Australia.
Di masa-masa sulit ini, Michelle Obama berharap dapat memberikan kegembiraan dan sedikit jeda dengan film dokumenter Netflix barunya, Becoming. Sumber: parade.com
Bukalapak selalu mengimplementasikan berbagai upaya demi meningkatkan keamanan dan kenyamanan para penggunanya, serta memastikan data-data pengguna untuk tidak disalahgunakan. Sumber: kompas.com
Didi Prasetyo atau biasa dipanggil Didi Kempot meninggal dunia pada hari ini 5 Mei 2020 diduga karena serangan jantung di RS Kasih Ibu Solo, Jawa Tengah. Sumber: kompas.tv
Konser, yang diselenggarakan oleh sutradara Bollywood Karan Johar dan Zoya Akhtar, akan mengumpulkan dana untuk lebih dari 100 kelompok yang menyediakan makanan dan layanan penting lainnya di India selama pandemi.
Rage Against the Machine, sampai sekarang, masih dijadwalkan menjadi headline utama di Coachella 2020, pada akhir pekan April menjadi 9-11 Oktober dan 16-18 Oktober 2020.